Olahraga

Presiden Jokowi Berikan Target Medali Emas Kepada Kontingen Pada Ajang Sea Games 2023

22
×

Presiden Jokowi Berikan Target Medali Emas Kepada Kontingen Pada Ajang Sea Games 2023

Sebarkan artikel ini
Maskot dan logo Sea Games 2023 Kamboja

HARIANMEMOKEPRI.COM — Dalam ajang Sea Games 2023 Kamboja, para kontingen Indonesia diberikan target agar bisa meraih emas sebanyak mungkin serta peringkat terbaik daripada sebelumnya. 

Target yang diberikan kepada kontingen Indonesia pada ajang Sea Games 2023 Kamboja ini disampaikan langsung Presiden Jokowi pada saat melepas keberangkatan kontingen Indonesia menuju lokasi perhelatan Sea Games 2023 Kamboja di Istana Merdeka Jakarta, Senin (02/2023). 

Dilansir dari laman resmi Kemenpora.go.id, Presiden Jokowi menyampaikan pesan kepada seluruh kontingen bahwa pada saat Sea Games Vietnam Indonesia berada di peringkat ketiga dengan perolehan medali 69 emas. 

Baca Juga: Momentum Bulan Syawal Koarmada I Gelar Halal Bihalal , Pangkoarmada I: Nikmatnya Saling Memaafkan

“Saya hanya pesan di SEA Games Vietnam kita memperoleh saat itu medali 69 emas, dan peringkat kita di peringkat ketiga,” kata Presiden Jokowi. 

Presiden Jokowi juga tidak ingin terjadi penurunan peringkat dan bisa membawa pulang medali emas lebih banyak ketimbang tahun sebelumnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *