Nasional

Rincian Wilayah yang Diwacanakan Pisah dari Jawa Timur!

19
×

Rincian Wilayah yang Diwacanakan Pisah dari Jawa Timur!

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi rincian wilayah yang diwacanakan pisah dari Jawa Timur menjadi 3 provinsi baru.

Baca Juga: Megawati Dituding Rendahkan Jokowi, Puan Beri Klarifikasi

2. Provinsi Jawa Selatan atau Mataraman

Usulan wilayah Provinsi Jawa Selatan mencangkup Kabupaten Kediri, Kabupaten Blitar, Kabupaten Nganjuk, Kabupaten Trenggalek, Kabupaten Tulungagung, Kabupaten Madiun, Kabupaten Ngawi, Kabupaten Pacitan, dan Kabupaten Ponorogo serta Kota Kediri, Kota Blitar, Kota Madiun, Kota Magetan.

Ibu kota Provinsi Jawa Selatan diwacanakan terletak di Kota Kediri.

3. Provinsi Madura

Wilayah Provinsi Madura mencangkup Kabupaten Bangkalan, Kabupaten Pamekasan, Kabupaten Sampang, Kabupaten Sumenep, dan Kota Pamekasan.

Ibu kota Provinsi Madura diwacanakan berada di Kota Pamekasan.

Demikian rincian wilayah yang diwacanakan akan pisah dari Jawa Timur menjadi 3 provinsi baru.

Isu pemekaran Jawa Timur menjadi 3 provinsi baru memang baru sebatas wacana. Untuk pemekaran sendiri harus melalui proses yang panjang dan mendapat persetujuan pemerintah pusat.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *