Narkotika Jenis Sabu 60 Kg Berhasil Diungkap BNNP Kepri Di Tanjungpinang

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Sabtu, 23 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengungkapan kasus Narkotika jenis sabu sebesar 60 Kg oleh BNNP Kepri

Pengungkapan kasus Narkotika jenis sabu sebesar 60 Kg oleh BNNP Kepri

HARIANMEMOKEPRI.COM — BNNP Kepri berhasil mengungkap kasus narkotika jenis sabu yang dilakukan oleh beberapa tersangka dengan barang bukti sebesar 60 ribu gram atau 60 Kg Sabu.

Para pelaku dapat ditangkap berawal dari adanya informasi masyarakat yang menyebutkan bahwa akan terjadi transaksi narkotika jenis sabu di Tanjungpinang pada hari Selasa 19/2023 silam.

Baca Juga: Yan Fitri Halimansyah Kini Terdapat Dua Bintang Di Pundaknya Sebagai Kapolda Kepri

Kepala BNNP Kepri Brigjen Pol Henry Parlinggoman Simanjuntak menjelaskan dari informasi tersebut petugas selanjutnya melakukan penyelidikan dan berhasil mengamankan sebuah mobil minibus bernomor polisi BP 1386 TI, di Jl DI Panjaitan Simpang Lampu Merah KM 6, Tanjungpinang

Baca Juga: Simulasi Pemungutan Suara, Ketua KPU Tanjungpinang: Menggambarkan Kondisi Pada Hari Pencoblosan

Mobil minibus itu dikendarai oleh seorang pria berinisial DF (46), warga Kampung Cigadong, Sukabumi, Jawa Barat, pada Selasa (19/12), sekitar pukul 16.00 WIB.

“Petugas kemudian melakukan penggeledahan terhadap mobil minibus dan menemukan 27 bungkus plastik hitam berisi narkotika jenis sabu yang disimpan di bawah jok tengah mobil tersebut,”

Berita Terkait

Kasus Mayat di Perumahan Eks Antam, Dua Pelaku Berhasil Diciduk Polisi
Polsek Nongsa Bekuk Dua Pelaku Pengeroyokan Brutal di Homestay dan TPU Nongsa
Polsek Bintan Timur Amankan Pemuda Diduga Setubuhi Anak di Bawah Umur
Warga Kawal Geger, Pria 28 Tahun Bunuh Diri di Pohon Jambu Mente
Operasi SAR KLM Green 6 di Perairan Moro Resmi Ditutup, Seluruh Korban Ditemukan
Bareskrim Polri Bongkar Jaringan Narkoba di Batam, Dua Pelaku Ditahan
Pembunuhan Pegawai Imigrasi Tarempa: Dari Janji Uang ke Aksi Mencekik Maut
Satreskrim Polres Bintan Peragakan Puluhan Adegan Pembunuhan Rumah Tangga

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 22:34 WIB

Kasus Mayat di Perumahan Eks Antam, Dua Pelaku Berhasil Diciduk Polisi

Rabu, 29 Oktober 2025 - 13:59 WIB

Polsek Nongsa Bekuk Dua Pelaku Pengeroyokan Brutal di Homestay dan TPU Nongsa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:27 WIB

Polsek Bintan Timur Amankan Pemuda Diduga Setubuhi Anak di Bawah Umur

Senin, 27 Oktober 2025 - 21:38 WIB

Warga Kawal Geger, Pria 28 Tahun Bunuh Diri di Pohon Jambu Mente

Senin, 27 Oktober 2025 - 15:30 WIB

Operasi SAR KLM Green 6 di Perairan Moro Resmi Ditutup, Seluruh Korban Ditemukan

Berita Terbaru

Wagub Nyanyang Haris Pratamura didampingi Kepala BKD Kepri Yeny Trisia Isabella menyerahkan SK kepada perwakilan PPPK Paruh Waktu yang disejalankan dalam peringatan Hari Pahlawan di Kantor Gubernur, Dompak, Tanjungpinang. (Enji/DISKOMINFO KEPRI)

Kepulauan Riau

1.499 PPPK Paruh Waktu Pemprov Kepri Terima SK

Senin, 10 Nov 2025 - 23:57 WIB

Wakil Gubernur Kepri, Nyanyang Haris Pratamura bersikap hormat kepada Bendera Merah Putih pada peringatan Hari Pahlawan digelar di halaman Kantor Gubernur Kepri, Dompak, Tanjungpinang, Senin (10/11/2025). (Enji/DISKOMINFO KEPRI)

Kepulauan Riau

Peringati Hari Pahlawan, Wagub Nyanyang Sampaikan 3 Nilai Keteladanan

Senin, 10 Nov 2025 - 22:42 WIB